Category: KBA 13 Insight Update
-
Aceh dan Perdamaian yang Belum Selesai: Refleksi Holistik dalam Bedah Buku “Dua Dekade Damai Aceh” di UIN Ar-Raniry
Dua dekade telah berlalu sejak penandatanganan MoU Helsinki pada 2005, tetapi refleksi terhadap makna, capaian, dan arah perdamaian di Aceh tetap menjadi perbincangan penting. Bedah buku Dua Dekade Damai Aceh yang diselenggarakan oleh UIN Ar-Raniry bekerja sama dengan Badan Reintegrasi Aceh (BRA), Kamis (26/6/2025), menjadi forum intelektual penting yang menghadirkan pandangan-pandangan kritis dari akademisi dan…
-
Strategi Menyongsong Kewaspadaan Dini di Era Disrupsi Sosial Digital: Refleksi dari Rapat Kerja FKDM Bireuen 2025
Pada Rabu pagi, 19 Juni 2025, Ruang Meeting N.B Coffee di Desa Geulanggang Teungoh, Kecamatan Kota Juang, Bireuen, menjadi saksi penting lahirnya komitmen bersama untuk membangun sinergi kewaspadaan sosial di Kabupaten Bireuen. Dalam suasana yang hangat namun sarat makna, Badan Kesbangpol Aceh menyelenggarakan Rapat Kerja Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Pemerintah Daerah Kabupaten Bireuen Tahun…
-
Merangkul Kemanusiaan: DEMA Fakultas Psikologi UIN Ar-Raniry Hadir untuk Pengungsi Rohingya di Mina Raya, Pidie
Mina Raya, 28 Mei 2025 — Dewan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh menunjukkan aksi nyata kepedulian sosial melalui kunjungan kemanusiaan ke lokasi pengungsian etnis Rohingya di Mina Raya, Kabupaten Pidie. Kegiatan ini menjadi wujud konkret implementasi nilai-nilai psikologi humanistik yang menekankan pentingnya empati, kepedulian, dan solidaritas kemanusiaan. Dalam kunjungan…



