Your cart is currently empty!
Category: Touring Indonesia Harmoni
-
Ihwal Konsep Etno Touring Dibalik Touring Keliling Indonesia Harmoni
Dari kelima hal di ataslah, narasi tentang Etno-Touring menjadi sangat kaya, tampak seperti pengalaman seorang traveller di dalam menarasikan pengelaman perjalananya. Mereka mendapatkan first hand data, kendati tidak begitu mendalam, seperti pengalaman seorang etnografer. Jadi, walaupun hanya mendapatkan informasi yang tidak begitu mendalam, namun narasi ini dapat dikonfrontir dengan sumber-sumber lainnya. Misalnya…
-
Memahami Konsep Etno-Touring Dari Touring Keliling Indonesia Harmoni
Jalur Merauke – Boven Digoel Selanjutnya, konsep Etno-Touring ini juga berkaitan dengan bagaimana memaknai perjalanan panjang yang dikenal dengan touring jarak jauh. Di sini, etnografi lebih mementang pendalaman yang mendalam terhadap suatu penelitian. Sementara dalam perjalanan jarak jauh, yang dijumpai ada keberbedaan lanskap dari suatu hari ke hari berikutnya. Salah seorang karib…
-
Inspirasi Touring Indonesia Harmoni: Keliling Nusantara Mendapatkan Konsep Etno-Touring
Berteduh di dalam luang rumah semut di Musamus, Merauke Pada prinsipnya, Cerita Dibalik Touring Indonesia ini pada gilirannya bukanlah suatu karya yang murni akademis atau penuh dengan argumentasi ilmiah yang dilandaskan pada catatan kaki atau daftar pustaka yang menggunung. Namun, narasi ini berisi tentang pengalaman perjalanan Touring Indonesia Harmoni. Pengalaman ini juga tidak kami…
